BUKU INI MEMBAHAS : 1. KONSEP EVALUASI PROGRAM 2. PENGEMBANGAN KRITRIA DALAM EVALUASI PROGRAM 3. MODEL DAN RANCANGAN ELUASI PROGRAM PENDIDIKAN 4. PERENCANAAN EVALUASI PROGRAM 5. LANGKAH-LANGKAH EVALUASI PROGRAM 6. ANALISIS DATA DALAM EVALUASI PROGRAM 7. MENYUSUN KESIMPULAN DAN RUMUSANREKOMENDASI 8. MENYUSUN LAPORAN EVALUASI LAPORAN EVALUASI 9. TATA TULIS LAPORAN EVALUASI
Buku ini membahas tentang ; Konsep evaluasi program, Pengembangan kriteria dalam evaluasi program, Model dan rancangan evaluasi program pendidikan, Perencanaan evaluasi program, langkah-langkah evaluasi program, menyusun kesimpulan dan rumusan rekomendasi, menyusun laporan evaluasi, serta tata tulis laporan evaluasi.
Dalam buku ini disajikan berbagai hal yang berkenaan dengan evaluasi perogram pendidikan. Diawali dengan bab pertama yang membahas mengenai konsep dasar evaluasi program. Bab selanjutnya mengkaji tentang model dan rancangan evaluasi program, perencaan dan pelaksanaan evaluasi program, analisis hasil evaluasi, cara menyusun laporan evaluasi, dan pada bab terakhir dibahas mengenai tata tulis lap…