Proses belajar bertujuan untuk memberikan perubahan perilaku individu ke arah yang lebih baik dari sebelumnya. Kemudian dengan mendapatkan ilmu pengetahuan diharapkan tiap individu dapat meningkatkan kemampuan berpikir kognitifnya dalam menyelesaikan masalah. Selanjutnya dapat menumbuhkan dan menerapkan konsep keterampilan jasmani maupun rohani dengan matang sehingga munculnya perubahan psikomo…
Buku ini terdiri dari lima bab pembahasan, yaitu : (1) Rasional pendidikan humanistik, (2) Manusia dalam Persfektif Islam, (3) Purifikasi paradigma: Ke arah rekonstruksi konsep pendidikan Islam, (4) Pendekatan humanistik dalam pendidikan ISlam, (5) Isu-isu pendidikan terkini.
Buku ini berisi uraian mengenai jiwa dalam persepsi Al-Qur'an, aktivitas fungsi jiwa, pertumbuhan dan perkembangan anak didik, konteks belajar dan pembelajaran, sistem-sistem pembelajaran alamiah, profesionalisme guru dalam pendidikan. Selain itu, pada dua bab terakhir buku ini, akan diuraikan mengenai sistem pendidikan full day school yang dapat meningkatkanmutu pendidikan dan kurikulum Tingk…
Buku ini mengajarkan secara detail teori-teori belajar dan pembelajaran, mulai dari behaviorisme, kognitivisme, konstruktivisme, hingga humanisme. Untuk selanjutnya teori-teori tersebut dapat digunakan sebagai kerangka dalam melaksanakan proses belajar mengajar yang tidak hanya menarik, tapi juga memberikan ruang bagi murid untuk berkreativitas dan terlibat secara aktif sepanjang proses pembela…
Buku ini berisi uraian mengenai jiwa dalam persepsi Al-Qur'an, aktivitas fungsi jiwa, pertumbuhan dan perkembangan anak didik, konteks belajar dan pembelajaran, sistem-sistem pembelajaran alamiah, profesionalisme guru dalam pendidikan. Selain itu, pada dua bab terakhir buku ini, akan diuraikan mengenai sistem pendidikan full day school yang dapat meningkatkanmutu pendidikan dan kurikulum Tingk…
Buku ini membahas bagaimana peran dan fungsi psikologi dalam pendidikan anak, seperti bagaimana menghadapi anak, bagaimana pola dan cara anak berpikir, bagaimana mengaktifkan jiwa anak, dan bagaimana memupuk anak agar tidak berkepribadian kerdil. Anda ingin memberikan apa yang terbaik bagi anak dan mengantarkannya menjadi pribadi yang membanggakan di kemudian.