buku ini menghadirkan kajian komperhensif mengenai hasbi ash-shiddiqi (kepribadian, karya dan kiprahnya di dunia praktis) dan gagas-gagasannya di sekitar pembaharuan hukum islam
buku ini membahas tentang segala hukum tentang wanita dan berbagai aspek kehidupannya. dari masalah thaharah, ibadah sehari-hari, nikah dan thalaq, wasiat, faraidh hingga masalah pergaulan wanita sehari-hari yang berdasarkan kitabullah dan sunnah-Nya
buku ini membahas tentang : 1. nuansa fiqih sosial 2. dakwah dan pemberdayaan rakyat 3. aktualisasi aswaja dan khittah NU 26 4. pesantren, pendidikan dan masyarakat
Dalam buku ini membahas tentang persoalan: Hukum islam yang bersumber dari al-qur'an dan hadist diyakini akan senantiasa cocok untuk segala saman tampa meninggalkan prinsip universal yang mendasarinya karna itu dalam islam dikenal dengan ijitihad yang mencerminkan kemungkinan penafsiran yang berbeda atas teks-teks syariah.
Buku ini berisi tentang: Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Taharah Bab 3 Salat Bab 4 Jenasah Bab 5 Zakat Bab 6 Puasa Bab 7 haji
Prof. Dr. Ir. H. Andi Hakim Nasoetion Iahir di Jakarta 30 Maret 1932. Saijana pertanian ke-4 yang Inins dengan predikat cum laude dari Faknltas Pertanian UI 1958 — sekarang Institnt Pertanian Bogor (IPB ). Pada tahun 1964 mencapai gelar ” Doctor of Philosophy ” dari Department of Experimental Statistics North Carolina State University, Raleigh, NC, USA. Tesisnya An Evolution of Two Proc…
Bibl:279-280