Pembahasan dalam buku ini antara lain tentang gugatan terhadap konsep relasi gender yang sudah mapan di dalam masyarakat, di mana laki-laki diposisikan sebagai jenis kelamin utama dan perempuan seolah-olah menjadi jenis kelamin kedua. Namun demikian, bahasa yang ditampilkan dalam buku ini masih tetap mempertimbangkan perasaan budaya di dalam masyarakat.
Buku ini menjelaskan cara mendidik anak mulai dari dalam kandungan sampai dewasa. Bukan hanya itu, buku ini memadukan pengetahuan modern saat ini dengan metode yang di gunakan RAsulullah. Di dalamnya di jelaskan tentang; Mempersiapkan diri menjadi orang tua, meningkatkan kecerdasan anak sejak dalam kandungan, hal-hal yang harus dilakukan orang tua sepanjang rentang pertumbuhan dan perkembangan …