Abstrak: Artikel ini bertujuan untuk mengungkap gerakan pembaruan pendidikan Sayyid Usman dalam bidang pendidikan Islam. Berdasarkan metode analisis isi terhadap sumber-sumber yang ada, artikel ini mengajukan temuan bahwa ide pembaruan Sayyid Usman terdapat dalam kitabnya yang berjudul Âdâb al-Insân . Kitab ini memuat refleksi yang kuat tentang dasar kemampuan sikap adaptasi penulisnya yang …