Buku ini terdiri dari 3 bahagian. bagian satu terdiri dari tujuh bab yang mulai dengan pengantar, diikuti oleh enam bab yang masing-masing menguraikan satu dari enam asas-asas pendidikan yang telah disebutkan di atas itu, yaitu filsafat, sejarah, sosial, ekonomi, politik dan administrasi dan psikologi. Bagian kedua mengupas beberapa aspek dari pendidkan sebagai disiplin ilmu. Bagian ketiga; ber…
Isi buku ini mulanya bersifat futuristik, artinya berusaha memerankan apa kiranya yang akan kberlaku pada abad 21 ini, setelah menekuni ramalan-ramalan yang telah diprediksi oleh Alvin Toffler, John Naisbett, Roger Garaudy dan lain. Dan buku ini antara lain mengupas secara akurat tentang aspek pendidikan Islam dalam suatu tinjauan historis yang mempunyai kaitan-kaitan dengan aspek-aspek pendidi…