Materi yang dibahas dalam buku ini : Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Usul fiqh dalam lintasan sejarah Bab 3 Pengertian dan pembagian hukum syara Bab 4 Hakim, Mahkum fih/bih, mahkum alaih Bab 5 Ijtihad
Buku fiqh kontemporer ini akan berusaha menjawab beberapa persoalan kontemporer atau kekinian untuk membantu umat memahami persoalan kontemporer tersebut, dengan pokok bahasan yaitu; Bidang Aqidah, Hukum Keluarga, dan muamalah.
Buku ini membahasa netde penggalian hukum Islam baik secara lafziyah maupun secara maknawiyah dengan mengungkap cara memahami dalil-dalil nakli dan akli, dibahas secara rinci dalam bab demi bab, yaitu Metode penggalian hukum Islam melalui teks/lafziyah, Lafaz dari segi Kandungan pengertiannya dan Lafaz dari segi segat Taklif
Buku ini mencakup tentang: Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Beberapa masalah sekitar Istihsan Bab 3 Istihsan Sebagai metode Istinbat Bab 4 Aspek Penerapan Istihsan dalam pembaharuan fiqh dan Komplikasi hukum islam