Buku ini memaparkan dengan rinci berbagai muatan hukum dalam sebuah ikatan perkawinan. Disusun dengan pendekatan lintas mazhab fiqh: Syafi'i, Maliki, Hambali, Hanafi, Imamiyah, dan Dzahiri, signifikansi akar perbedaan antarmazhab -etimologi dan terminologi materi hukum; hukum dan dasar hukum; tujuan hukum dan hikmahnya;rukun dan syaratnya; pelaksanaan serta masalah yang ditimbulkan dari perma…
Materi yang dibahas dalam buku ini : Bab 1 Hukum perkawinan Islam Bab 2 Larangan perkawinan Bab 3 Hadanah Bab 4 Poligami Bab 5 Usia perkawinan Bab 6 Nikah mut’ah Bab 7 Nikah sirri Bab 8 Nikah hamil Bab 9 Nikah beda agama Bab 10 Perceraian atau talak