Buku ini membahas tentang : Sastra dalam ketegangan antara tradisi dengan pembaruan; Tentang membaca dan menilai karya sastra; tentang paham dan salah paham dalam membaca puii; Estetik, semiotik dan sejarah sastra; studi dan penelitian BAhasa dan sastra Jawa Kuno di zaman moderen; tentang penghargaan dan penafsiran hikayat Hang Tuah; Multatuli dan puisi Melayu.