Psikoterapi merupakan proses penyembuhan kejiwaan konseli/ klien melalui beberapa terapi tertentu. Dalam tulisan ini penulis mengkaji bagaimana landasan dasar psikoterapi dalam Islam. Penulis memperlihatkan bahwa Islam memiliki dasardasar yang kukuh dalam proses psikopterapi. Proses penyembuhan atau perawatan dilaksanakan melalui intervensi psikis dengan metode dan teknik yang didasarkan kepada…
Buku ini terdiri dari 25 bab, yaitu; Bab 1, memperkenalkan subjek konseling dan psikoterapi dan menyajikan gambaran umum tentang berbagai model yang tercakup dalam buku ini. Bab 2 - 24 mencakup pendekatan terapeutik beragam yang telah dicantumkan secara urut abjad demi kenyamanan pembaca. Pada bab 25, memperkenalkan pentingnya riset dalam konseling dan psikoterapi. Disajikan juga glosarium isti…
Buku ini terdiri dari 12 bab. Bab I; Hakikat Psikologi Islam. Bab II; Metode dan Pendekatan Psikologi Isalm. bab III; Struktur Jiwa dan dinamika kepribadian dalam psikologi ISlam. bab IV; Fitrah dan Citra manusia dalam psikologi ISlam. Bab V; Pertumbuhan dan perkembangan dalam psikologi ISlam. bab VI; Kesehatan mental dalam psikologi Islam. Bab VII; Psikopatoogi dalam psikologi Islam. Bab VIII;…
Buku ini terdiri dari tiga bagian. Pada bagian pertama membahas tentang Psikoterapi sufistik dalam persfektif psikologi modern. Bagian kedua tentang Psikoterapi modern dan sejarahnya. dan Bagian ketiga membahas tentang antara psikoterapi sufistik dengan psikoterapi modern.