Buku ini terdiri dari tujuh bab pembahasan, yaitu: Bab 1, Pendahuluan. Bab 2, Pengamatan: Pengukuran, ringksan, sampel, dan estimasi parameter; generalisasi empiris. Bab 3, Generalisasi empiris: Pembentukan konsep, pembentukan proposisi, dan penyusunan proposisi; teori. Bab 4, Teori: Deduksi logis; hipotesa; penjabaran, instrumentasi, pembentukan skala, dan penentuan sampel. Bab 5, Pengujian H…