buku ini terdiri dari 9 bab pembahasan, yang membahas tentang : Profesionalisme guru; Variabel pembelajaran; Telaah teori pembelajaran; General strtaegi Active Learning; Merancang media pembelajaran untuk active learning; menata tata letak kelas untuk active learning serta membahas tentang Strategi active learning.
Media pembelajaran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dalam kegiatan belajar mengajar disamping sebagai penyaji stiumulus, informasi, sikap, juga untuk meningkatkan keserasian dalam penerimaan informasi. Selain itu media juga berfungsi untuk mengatur langkah-langkah kemajuan serta untuk memberi umpan balik. Penerapan media yang tepat akan membantu keberhasilan proses belajar mengajar dan m…
ABSTRAK INFORMATIF : Di buku tersebut, pembaca diajak untuk mempelajari bahasa Arab dengan step by step, terukur, dan holistik. Paradigma tentang kerumitan bahasa Arab akan sirna, karena langkah-langkah dalam upaya penguasaan empat mahaarah, baik kalaam, istima’, kitaabah, dan qira’ah berserta contoh pengaplikasiannya, disuguhkan dengan bahasa yang komunikatif dan lugas
bahasa Arab bukanlah suatu bahasa asing yang jarang dipelajari. Sebagai negara mayoritas Muslim, Indonesia termasuk negara yang mempelajari bahasa Arab. Bukan sekedar untuk memahami keilmuan yang bersifat religi, lebih dari itu bahasa Arab dibutuhkan para elite untuk kebutuhan komunikasi dengan para penutur asli bahasa itu, mengingat bahasa Arab sudah ditetapkan sebagai bahasa resmi PBB. Namun …
Buku ini memberikan beberapa alternatif inovasi dan pengembangan strategi pembelajaran bahasa Arab aktif untuk berbagai macam tujuan, sekaligus dengan alternatif media pembelajaran yang dikembangkan. Di samping itu juga memberikan langkah-langkah praktis sekaligus contoh penerapan dari masing-masing strategi, meskipun secara garis besarnya saja. Hal ini dimaksudkan agar pembaca dapat menerapkan…
Al-Qur’an dan Hadits Nabi yang merupakan pedoman pokok umat Islam ditulis dalam bahasa Arab, Begitu pula kitab-kitab klasik karangan ulama’ Islam terdahulu yang biasa kita kenal dengan Kitab Kuning yang berisi tuntunan ajaran Islam juga ditulis dalam bahasa Arab. Maka dari itu mustahil bagi umat Islam mampu memahami agamanya secara menyeluruh tanpa memahami bahasa Arab. Selain itu bahasa Ar…
Psikolinguistik, sebagai interdisiplinier antara psikologi dan linguistik, merupakan disiplin ilmu yang mempelajari dan memfokuskan kajiannya pada bahasa, dengan segala karakteristiknya, yang meliputi perilaku berbahasa, baik yang tampak maupun yang tidak tampak, pemerolehan bahasa, dan pemproduksian bahasa serta proses yang terjadi di dalamnya. Dalam pembelajaran bahasa Arab sebagai bahasa ked…
Bahasa Indonesia merupakan salah satu materi penting yang diajarkan di sekolah karena kedudukannya yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan pembelajaran bahasa Indonesia di daerah terpencil di provinsi Nusa Tenggara Timur. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendeka…
Dalam pembelajaran, penilaian adalah aktivitas tindakan untuk mengetahui ke-majuan belajar dan pembelajaran. Keberadaannya merupakan kemestian karena melalui segmen penilaianlah kualitas belajar dan pembelajaran dapat diketahui. Oleh sebab itu penilaian perlu dilakukan dengan baik dan benar agar kualitas bel-ajar dan pembelajaran berlangsung secara terukur. Buku yang berjudul Penilaian Pembelaj…
Kegiatan menulis khususnya bahasa Arab, adalah salah satu kompetensi dasar yang termasuk dalam empat keterampilan aspek kebahasaan. Kompetensi tersebut harus dikuasai oleh siswa kelas XI Bahasa di MAN 2 Kudus. Untuk mencapai hal tersebut, perlu adanya strategi pembelajaran yang tepat. Berdasarkan hasil observasi awal, di kelas XI Bahasa di MA Negeri 2 Kudus, menunjukkan bahwa dalam mengikuti pe…