Usia lahir sampai 6 tahun merupakan masa penting dalam kehidupan manusia, yang akan menentukan perkembangan anak selanjutnya. Masa ini merupakan masa yang tepat untuk meletakkan pondasi dasar pengembangan kemampuan fisik-motorik, kognitif, emosi-sosial, bahasa, kreativitas, seni, dan lainnya. Oleh karenanya, upaya pengembangan potensi anak, harus dimulai sejak dini agar pertumbuhan dan perkemba…
Buku ini terdiri dari empat belas bab pembahasan, yaitu: Bab pertama membahas tentang Konsep dasar Perkembangan Dasar Sosial Emosi. Bab kedua tentang Konsep Pengembangan Sosial, Emosi dan moral. Bab ketiga tentang karakterostik sosial emosional anak usia dini. BAb keempat tentang Keterkaitan perkembangan sosial emosional dengan fisik, mental dan psikologis anak. Bab kelima tentang faktor pendu…
Untuk memahami keseluruhan proses yang berlangsung di PAUD secara empatis, mendalam, dan rinci sebagai upaya untuk terus mengembangkan PAUD yang berkualitas dibutuhkan suatu pendekatan penelitian yang mendahulukan proses dan kualitas. Untuk itu dalam buku ini akan dijelaskan tentang hal tersebut, yang mana pembahasannya dibagi kedalam lima bab pembahasan, yaitu : Bab 1, Pendidikan Anak Usia din…