Text
Etika & pertumbuhan spiritual
Buku ini mengambil materinya dari sumber-sumber Islam yang kaya dan mewakili etos ajaran agama, dan di samping itu, menghadirkan pandangan dan pendapat para cendikiawan Barat mengenai permasalahan yang berhubungan dengan pendidikan dan psikologi. Dalam buku ini juga penulis menjelaskan bagaimana seharusnya manusia bergerak kearah kesempurnaan, dan diingatkan akan keutamaan-keutamaan yang dimiliki manusia yang justru sering diabaikan. Dikemukakan pula betapa manusia ini diikat dengan berbagai kewajiban, dan terombang ambing dalam kehidupan yang penuh gelombang sementara ia harus selama t dan sukses dalam mengarunginya. Dalam buku ini disinggung pula gagasan dari para tokoh terkemuka yang patut disimak andilnya menciptakan gelombang perubahan.
Tidak tersedia versi lain