Text
Agama Dan Masyarakat : Pendekatan Sosiologi Agama
Buku ini terdiri dari lima bagian. Bagian pertama; Pengajaran Sosiologi agama di IAIN secara selayang pandang. Bagian kedua; Metode pengkajian agama dan masyarakat. BAgian ketiga; Pendekatan - pendekatan dalam sosiologi agama. Bagian keempat; Aliran-aliran dalam sosiologi agama. dan bagian kelima; berupa suatu daftar buku-buku bacaan sosiologi agama yang bertujuan untuk melengkapi buku wajib dan buku anjuran yang di tetapkan dalam kurikulum Nasional 1995.
Tidak tersedia versi lain