Text
Ilmu politik
BUKU DASAR ILMU POLITIK YANG DITERBITKAN DALAM EDISI KEDUA INI MENGANTARKAN MAHASISWA SERTA MASYARAKAT UMUM YANG BERMINAT KEDALAM DUNIA ILMU POLITIK. DALAM BUKU INI DIBAHAS KONSEP-KONSEP SEPERTI POLITIK (POLITICS), KEKUASAAN, PEMBUATAN KEPUTUSAN (DECISION MAKING). DISAMPING ITU PENULIS MEMBAHAS FUNGSI UNDANG-UNDANG DASAR, KELOMPOK-KELOMPOK POLITIK, DEWAN PERWAKILAN RAKYAT, BAIK DIDALAM MAUPUN DILUAR INDONESIA, SERTA HAK-HAK AZASI DAN PERKEMBANGANNYA DI PBB.
BUKU INI MEMBAHAS ;
1. POLITIK SEBAGAI ILMU
2. POLITIK SEBAGAI GERAKAN MORAL
3. POLITIK SRBAGAI SENI
4. UNSUR-UNSUR NEGARA
5. OBJEK DAN POSISI ILMU POLITIK
6. METODOLOGI DAN RUANG LINGKUP
7. NEGARABDAN KEKUASAAN
8. PEMIKIR POLITIK
9. TEORI KESIMBANGAN POLITIK
10. AGAMA DAN POLITIK
11. PERBANDINGAN POLITIK
12. POLITIK AMERIKA SERIKAT
13. POLITIK KERAJAAN INGGRIS
14. POLITIK KERANJAAN JEPANG
15. POLITIK PRANCIS, JERMAN, ITALIA, IRAN DAN CINA
16. PEMERINTAHAN NABI MUHAMMAD SAW
17. PARA KHALIFAH AL RASYIDAH
18. PARA IMAM AL ADL
19. KERAJAAN ISLAM
20. REPUBLIK INDONESIA
21. PERANG SALIB
22. PERANG DUNIA I DAN II
Tidak tersedia versi lain