Text
Perekonomian Indonesia dan dinamika ekonomi global (Indonesia economy and global dynamic)
Buku ini terdiri dari 23 bab pembahasan, yaitu : (1) Sistem ekonomi, suatu kajian konseptual, (2) Pendapatan nasional, pertumbuhan ekonomi dan transformasi struktur ekonomi, (3) Penduduk dan ketenagakerjaan, (4) Pemerataan dan kemiskinan, (5) Industri perbankan nasional, (6) Uang beredar dan inflasi, (7) Kebijakan moneter, (8) Kebijakan dan APBN, (9) Perdagangan internasional dan neraca pembayaran, (10) Pembangunan pertanian, (11) pembangunan indistri, 912) Pembangunan kerakyatan dan usaha menengah kecil & Mikro, (13) Ekonomi kawasan Timur Indonesia, 914) Ekonomi kawasan pulau JAwa, (15) Ekonomi kawasan pulau Sumatera, (16) Menuju asyarakat ekonomi ASEAN 2015 implikasinya terhadap perekonomian Indonesia, (17) Krisis ekonomi global dan dampaknya terhadap erekonomian Indonesia, (18) Perkembangan perekonomian global, (19) Model kebijakan moneter dan suku bungan terhadap perubahan perekonomian global, (20) Model kebijakan makroprudensial dan mikroprudensial terhadap perubahan perekonomian global, (21) Kebijakan sistem pembayaran terhadap perubahan perekonomian global, (22) Perkembangan ekonomu beberapa negara maju, 923) Perkembangan ekonomi beberapa negara berkembang.
Tidak tersedia versi lain