Text
Pengantar sosiologi agama
Buku ini terdiri atas enam bagian. Bagian pertama membahas sosiologi sebagai disiplin ilmu. Bagian kedua membahas konsep-konsep sosiologi agama. Agama dan masyarakat di bahas pada bagian ketiga. Agama dan sekuralisasi pada bagian keempat. Bagian kelima membahas agama dan modernitas, agama, dialog, dan dakwah dikupas pada bagian akhir buku ini.
Tidak tersedia versi lain