Text
Transformasi Budaya Unsur-Unsur Hinduisme Dan Islam Pada Akhir Majapahit (Abad XV-XVI M) : Dalam Hubungananya dengan Relief Penciptaan Manusia di Candi Sukuh Karanganyar Jawa Tengah
Buku ini berisi enam bab. Bab I ; Pendahuluan. bab II; Kondisi pemerintahan MAjapahit, kehidupan Agama, Masyarakat dan Sosial Budaya. Bab III; tentang konsep penciptaan Manusia menurut Hinduisme dan ajaran ISlam. BAb IV; tentang Penciptaan Manusia dalam Relief candi Sukuh. Bab V; Tentang Transformasi Budaya Hinduisme dan ISlam. dan pada bab keenam adalam penutup terdapat kesimpulan dan saran-saran.
Tidak tersedia versi lain