Hasil dari penelitian ini adalah pertama, mualaf adalah orang-orang yang dilunakkan hatinya, yang terbagi menjadi dua golongan, yaitu golongan kafir dan muslim. Yang termasuk golongan kafir adalah orang-orang yang memiliki kecenderungan masuk Islam dan orang kafir yang dikhawatirkan menganggu umat Islam. Sedangkan golongan muslim adalah mereka yang belum mantap imannya, mereka yang berpengaruh …
Penerapan perbankan syariah di Indonesia tidak terlepas dari kontradiktif yang menimbulkan sebuah dealektika, baik itu dari para akademisi dan masyarakat terhadap prinsip-prinsip syariah. Praktik perbankan syariah harus memiliki beberapa aspek, antara lain aspek moral, aspek sosial, dan aspek dimensi religiusitas, yang dari kesemua aspek tersebut memiliki tujuan akhir berupa kesejahteraan. Sela…