Pada hakikatnya kemandirian belajar (Self Regulated Learning) meru pakan kemampuan mengontrol perilaku diri sendiri terhadap suatu situasi tertentu. Nilai pengaturan SRL dibuat berdasarkan keya kinan kemampuan diri sendiri. Di dalam situasi akademis, SRL dapat digunakan untuk mengembangkan keterampilan siswa dalam meng atasi berbagai kesulitan belajar yang dihadapi. Para pakar teori Self-Regula…