Noorhaidi Hasan adalah profesor Islam dan politik dan sekarang juga menjabat Direktur Pascasarjana UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Minat penelitiannya cukup beragam dan interdisipliner, meliputi tema-tema seperti Salafisme, radikalisme Islam, politik identitas dan kaum muda. Ia mendapatkan gelar Ph.D. (cum laude) dari Utrecht University (2005). Ia termasuk akademisi yang sangat produktif.…
Posisi ulama dalam kehidupan sosial kemasyarakatan dan politik kian dirasakan. Pada saat yang sama secara politik diskursus hubungan agama dan negara selalu menemukan titik balik di dunia muslim. Tidak terkecuali di Indonesia. Munculnya politik identitas pada pemilihan Gubernur DKI Jakarta pada 2017 dan demo berjilid-jilid untuk mem-pressure penguasa supaya menghukum Basuki Tjahaja Purnama yang…
1. Pendahuluan 2. Meninjau ulang sumber lokal dalam memahami sejarah mataram 3. Menangkap Kebaikan bersama: Agama, Kekuasaan dan Perdebatan Ortopraksi pada era maram Islam 4. Raja Pujangga dan Nalar islam Kejawen politik deortodoksifikasi, Apropriasi dan hermenutika pribumi 5. Politik Internasional Mataram Islam 6. Antara Ortodoksi dan Heterodoksi: Sintesis Islam dan Kejawaan dalam Seja…
Buku ini memuat tentang berbagai penelitian: 1. Penerbit literatur keislaman di Surakarta: Kontestasi, Ideologi, dan Ekonomi dalam perspektif gerakan sosial 2.Perkembangan literatur terjemahan Keislaman di Semarang: Ketersediaan, konsumsi dan Kontestasi 3. Gerakan Terjemahan dan pemikiran keislaman kontemporer di Yogyakarta, komunitas, Jejaring dann Desiminasi Ideologis