Buku ini berupaya untuk mengungkapkan dimensi-dimensi ini, dengan mengajukan masalah teks-teks keagamaan dan maknanya, yang terdiri atas 2 bagian yaitu: 1. Perempuan dalam wacana krisis, 2. kekuasaan dan Hak; Idealitas Teks dan Krisis Realitas.
Buku ini memuat tentang berbagai penelitian: 1. Penerbit literatur keislaman di Surakarta: Kontestasi, Ideologi, dan Ekonomi dalam perspektif gerakan sosial 2.Perkembangan literatur terjemahan Keislaman di Semarang: Ketersediaan, konsumsi dan Kontestasi 3. Gerakan Terjemahan dan pemikiran keislaman kontemporer di Yogyakarta, komunitas, Jejaring dann Desiminasi Ideologis