Kitab Asba'bun Nuzu'l edisi kedua ini ,tampil dengan beberapa perubahan,baik menyangkut kebahasaan tata letak,huruf,maupun penjelasannya.Perubahan-perubahan tersebut dimaksudkan untuk semakin memberikan kemudahan kepada pembaca dalam mencerna wacana-wacana yang ada dalam kitab ini,terutama yang belum lancar membaca aksara akan mendapatkan panduan alih aksara Arab ke dalam aksara latin (translit…
Untuk jilid pertama ini diterbitkan khusus berkenan dengan awamir (perintah-perintah) yang terdapat dalam Al-Quran dengan judul-judul ayat-ayat Hukum(Tafsir dan uraian perintah -perintah Al-Qur;an) Salah satu keistimewaan kitab ini ialah bahwa setiap akhir surat,selalu diiringi du’a sehingga para pembaca setiap kali selesai membaca suatu masalah akan langsung berdua kepada Allah SWT.,agar…