Buku ini membahas mengenai konsep media pembelajaran matematika berkenaan dengan konsep: luas, panjang, volume, pengukuran, aritmetika, geometri, teori kemungkinan, permainan matematika, serta alat peraga matematika berbasis teknologi informasi dan komunikasi (TIK).
Buku ini dibagi kedalam sepuluh bagian pembahasan, yaitu; 1. Konsep media pembelajaran matematika, 2. Alat peraga berbasis konsep luas, 3. Alat peraga berbasis konsep panjang, 4. Alat peraga berbasis konsep volume, 5. Alat peraga berbasis konsep pengukuran, 6. Alat peraga berbasis konsep aritmetika, 7. Alat peraga berbasis konsep geometri, 8. Alat peraga berbasis konsep kemungkinan, 9. Alat per…