Buku ini terdiri dari dua bab pembahasan yang membahas tentang komunikasi verbal dan komunikasi non verbal/
Buku ini terdiri dari tujuh bab pembahasan, yaitu. Bab I; Ruang lingkup Komunikasi. Bab II; Ciri-ciri komunikasi antar pribadi. Bab III; Sifat-sifat komunikasi antar pribadi. Bab Iv, Mengapa kita harus berkomunikasi. Bab V; Komunikasi antar pribadi melalui tatap muka dan penggunaan isyarat nonverbal. Bab VI; Perlambangan komunikasi antar pribadi. Dan BAb VII; Model proses komunikasi antar pribadi.
“Kebudayaan adalah komunikasi dan komunikasi adalah kebudayaan,” demikian kata Edward T. Hall. Manusia hidup dalam sebuah komunitas yang mempunyai kebijakan tentang sesuatu yang mereka miliki bersama, dan komunikasi merupakan satu-satunya jalan untuk membentuk kebersamaan itu. Komunikasi, seperti dikatakan Robert E. Park, menciptakan atau membuat segala kebimbangan menjadi lebih pasti. Seb…